Sewa Mobil – Kendaraan logistik memiliki arti pembelian, pemeliharaan, pendistribusian, perbekalan dan jasa. Secara umum logistik adalah proses perpindahan barang atau jasa, energi dan sumber daya alam lainnya dari titik asal ke titik penggunaan.
Satu hal yang perlu kita pahami. Dalam industri logistik, hal penting selain belanja, manajemen inventaris, keamanan dan perencanaan konstruksi adalah transportasi. Karena transportasi logistik merupakan sarana dan perlengkapan yang memungkinkan pendistribusian air di dalam perusahaan.
Jadi, sangat penting Anda sewa mobil logistik ya demi kelancaran operasional perusahaan.
Mobil ini merupakan mobil berukuran kecil dengan atap dan bak terbuka untuk muatan. Secara umum mobil ini berguna untuk keperluan bisnis dan berguna untuk pekerjaan yang perlu membawa barang atau produk yang tidak banyak.
Rata-rata perusahaan sewa mobil logistik ini untuk mengangkut barang-barang yang tidak terlalu berat.
Selain mobil pick up, ada juga model truk engkel. Truk ini lebih berat namun memiliki jumlah as roda yang sama serta dua roda depan dan dua roda belakang.
Sedangkan dari segi daya angkut, truk engkel juga lebih besar dibandingkan pick up. Karena mampu membawa beban 2 hingga 5 ton. Jadi, jika kamu sewa mobil logistik jenis ini bisa memuat barang yang lumayan banyak ya.
Truk Box CDD (Double). Model truk double ini bisa dilihat karena tampilannya. Truk jenis ini hampir identik dengan truk engkel. Namun, perbedaannya adalah yang telah menggunakan penggerakan empat roda.
Truk ini memiliki daya angkut yang besar yakni sekitar 6 ton. Kebanyakan perusahaan sewa mobil logistik ini untuk keperluan barang yang kualitas nya harus baik karena menggunakan box jadi akan terjaga dengan baik barang yang akan dibawa.
Ada juga truk Tronton yang mampu mengangkut beban lebih dari 10 ton. Truk Tronton ini merupakan jenis truk yang biasa kita lihat di jalan.
Truk ini merupakan gabungan dari truk Tronton dan Trintin. Truk jenis ini mampu mengangkut beban berat hingga 30 ton dan memiliki empat roda. Truk ini memiliki 12 roda.
Biasa nya untuk sewa mobil logistik ini perusahaan memiliki keperluan untuk membawa barang-barang yang besar dan berat jadi truk triton ini sangat diperlukan demi kelancaran operasional perusahaan.
Truk panjang ini biasanya banyak ditemui pada perusahaan-perusahaan besar yang sekali pengirimannya bisa mencapai 20 hingga 60 ton. Truk ini sering terlihat di kawasan pelabuhan.
Truk kontainer sendiri adalah sebuah truk yang mengangkat kontainer. Trailer itu sendiri juga tak dapat terpisahkan oleh container, Kenapa? Karena pada dasarnya kontainer adalah sebuah peti yang menjadi tempat untuk barang yang akan dikirim.
Sedangkan tempat untuk kontainer-kontainer tersebut adalah trailer. Ada berbagai macam jenis dan ukuran nya untuk sebuah kontainer.
Jenis truk yang terakhir adalah truk wing box. Truk inilah yang dianggap paling diminati dibandingkan truk Tronton. Pasalnya dengan truk jenis ini, Anda dapat dengan cepat memuat dan menurunkan barang. Ruang bongkar muat kendaraan truk wingbox ini dapat dibuat dari tiga sisi, yakni kanan dan kiri.
Jadi, jika Anda sewa mobil truk wingbox ini akan memudahkan dalam bongkar muat nya dan akan menghemat waktu dan tenaga juga loh.
Ketika Anda memahami jenis-jenis sewa mobil logistik dan kebutuhan bisnisnya, salah satu hal yang harus diperhatikan oleh perusahaan adalah mencari perusahaan jasa sewa mobil logistik terpercaya. Berbicara mengenai perusahaan sewa mobil terpercaya di Indonesia, Agungrent adalah jawabannya.
Agungrent hadir untuk memenuhi kebutuhan bisnis Anda dengan layanan yang beragam. Layanan Agungrent mengedepankan penggunaan teknologi digital terkini sehingga tidak hanya mudah namun juga efektif dan efisien bagi perusahaan.
Melalui Agungrent Fleet Management System (FMS), Agungrent juga memberikan solusi lengkap pengelolaan kendaraan dan transportasi di Indonesia berbasis teknologi informasi sehingga bisnis Anda tidak perlu khawatir dalam mengelola unit yang ada karena Agungrent akan mengurus semuanya dengan Fleet Management System (FMS) yang telah disediakan oleh Agungrent.
Ingin tau info lebih lanjut mengenai sewa mobil logistik yang perusahaan anda butuhkan?
Fasilitas berkualitas dengan harga terjangkau?
Klik link ini untuk dapatkan informasi nya ya https://mobility.agungrent.co.id/
Reservasi Sekarang!